# Tahfidz Qur'an
Caption foto : Peletakan batu pertama pembangunan rumah pendidikan agama tahfidz Al-Qur'an

Ciptakan Generasi Muda, Tokoh Masyarakat Keban Jati Dirikan Rumah Tahfidz Al-Qur’an

Empat Lawang, LS – Tokoh agama dan tokoh masyarakat Desa Keban Jati Kecamatan Pasemah Air Keruh (Paiker) melakukan peletakan batu pertama pembangunan rumah pendidikan agama. Pembangunan itu, dalam rangka untuk menciptakan generasi muda Pasemah Air keruh yang agamis dan religius. Oleh karena itu tokoh-tokoh agama dan tokoh masyarakat Desa Keban Jati bertekad untuk mendirikan tempat…

Berita Selengkapnya